(←Membuat halaman berisi 'Anda pengguna baru {{indoglobal}}? Ikuti petunjuk di bawah ini untuk mulai menggunakan akun anda dalam waktu yang singkat. == Memasuki Control Panel == [[Control Pan...') |
|||
(3 revisi antara oleh satu pengguna tak ditampilkan) | |||
Baris 10: | Baris 10: | ||
* Jika semua berjalan lancar, kini anda telah memasuki [[Control Panel]]. | * Jika semua berjalan lancar, kini anda telah memasuki [[Control Panel]]. | ||
− | == Mengupload Situs Web == | + | {{alert|title=Perhatikan username dan password Anda|content=Masukkan username dan password akun hosting di sini, bukan username dan password [[Area Klien]]. Username dan password yang dimaksud di sini adalah yang ada pada email yang kami kirimkan saat akun hosting anda diaktifkan.}} |
+ | |||
+ | == Mendirikan Situs Web == | ||
+ | |||
+ | Mungkin anda sudah memiliki situs web yang sudah siap untuk diupload? Jika tidak, anda bisa menginstall [[App]] yang kami sediakan dan situs web anda akan siap dalam hitungan detik. Apapun situasi anda, semuanya bisa kami akomodasi. | ||
+ | |||
+ | === Mengupload Situs Web === | ||
Cara termudah untuk mengupload situs web anda adalah dengan menggunakan FileManager. Berikut adalah langkah-langkahnya. | Cara termudah untuk mengupload situs web anda adalah dengan menggunakan FileManager. Berikut adalah langkah-langkahnya. | ||
Baris 21: | Baris 27: | ||
{{indoglobal}} juga mendukung upload melalui cara lain seperti FTP, WebDAV dan sebagainya. Silakan lihat topik [[Upload]] untuk informasi lebih lanjut. | {{indoglobal}} juga mendukung upload melalui cara lain seperti FTP, WebDAV dan sebagainya. Silakan lihat topik [[Upload]] untuk informasi lebih lanjut. | ||
+ | |||
+ | ===Menginstall App=== | ||
+ | |||
+ | Kami menyediakan lebih dari seratus App yang dapat anda install. Dengan menggunakan fitur App, situs web anda bisa online hanya dalam beberapa klik saja. Berikut adalah langkah-langkahnya. | ||
+ | |||
+ | * Login melalui Control Panel dengan mengikuti petunjuk di atas ini. | ||
+ | * Pilih 'Apps' melalui menu | ||
+ | * Pilih 'Go to App Gallery' | ||
+ | * Anda memiliki pilihan untuk melihat-lihat atau mencari App yang anda inginkan. Contoh populer adalah Wordpress. Klik 'View App' pada App yang anda inginkan. | ||
+ | * Pada jendela App yang dimaksud, klik 'Install Latest Version' untuk memulai instalasi. | ||
+ | * Tampilan berikut memberi informasi syarat yang harus dipenuhi untuk menginstall App. Jika syarat sudah terpenuhi, klik 'Continue' untuk melanjutkan. | ||
+ | * Setujui 'License Agreement' untuk melanjutkan. | ||
+ | * Di tahap berikut, silakan masukkan lokasi tempat anda ingin menginstal App. Selain itu ada pula setting-setting tambahan yang berbeda-beda untuk App yang berbeda pula. Klik 'Continue' untuk melanjutkan. | ||
+ | * App anda telah terintal. | ||
== Membuat Akun Email == | == Membuat Akun Email == | ||
Baris 38: | Baris 58: | ||
Akun email {{indoglobal}} tidak berfungsi hanya sekadar untuk mengirim dan menerima email. Untuk fitur-fitur lengkap dari akun email kami, silakan baca topik [[:Kategori:Email]]. | Akun email {{indoglobal}} tidak berfungsi hanya sekadar untuk mengirim dan menerima email. Untuk fitur-fitur lengkap dari akun email kami, silakan baca topik [[:Kategori:Email]]. | ||
+ | |||
+ | == Lebih Jauh Dengan Akun {{indoglobal}} Anda == | ||
+ | |||
+ | Sejauh ini anda telah kami pandu untuk dapat melakukan upload file-file web, membuat akun email, dan mengakses akun email. Tentunya ada banyak hal-hal lainnya yang dapat anda manfaatkan dari akun web hosting premium dari {{indoglobal}}. Silakan buka dan pelajari topik-topik lainnya melalui menu di bagian atas halaman ini. | ||
+ | |||
+ | [[Kategori:Email]] | ||
+ | [[Kategori:Web]] | ||
+ | [[Kategori:Pengaturan & Upload]] |
Anda pengguna baru indoglobal.com? Ikuti petunjuk di bawah ini untuk mulai menggunakan akun anda dalam waktu yang singkat.
Daftar isi |
Control Panel adalah perangkat yang kami sediakan bagi pelanggan untuk mengelola akun web hosting. Untuk masuk ke Control Panel, silakan lakukan langkah-langkah berikut ini.
Perhatikan username dan password Anda
Masukkan username dan password akun hosting di sini, bukan username dan password Area Klien. Username dan password yang dimaksud di sini adalah yang ada pada email yang kami kirimkan saat akun hosting anda diaktifkan.
Mungkin anda sudah memiliki situs web yang sudah siap untuk diupload? Jika tidak, anda bisa menginstall App yang kami sediakan dan situs web anda akan siap dalam hitungan detik. Apapun situasi anda, semuanya bisa kami akomodasi.
Cara termudah untuk mengupload situs web anda adalah dengan menggunakan FileManager. Berikut adalah langkah-langkahnya.
indoglobal.com juga mendukung upload melalui cara lain seperti FTP, WebDAV dan sebagainya. Silakan lihat topik Upload untuk informasi lebih lanjut.
Kami menyediakan lebih dari seratus App yang dapat anda install. Dengan menggunakan fitur App, situs web anda bisa online hanya dalam beberapa klik saja. Berikut adalah langkah-langkahnya.
Setelah akun email dibuat, anda dapat mengaksesnya dengan cara-cara berikut ini.
Akun email indoglobal.com tidak berfungsi hanya sekadar untuk mengirim dan menerima email. Untuk fitur-fitur lengkap dari akun email kami, silakan baca topik Kategori:Email.
Sejauh ini anda telah kami pandu untuk dapat melakukan upload file-file web, membuat akun email, dan mengakses akun email. Tentunya ada banyak hal-hal lainnya yang dapat anda manfaatkan dari akun web hosting premium dari indoglobal.com. Silakan buka dan pelajari topik-topik lainnya melalui menu di bagian atas halaman ini.
Sosial
Facebook
Twitter
Google Plus
Temukan kami di Google+